Contoh Soal UJI Kompetensi (UKOM) Keperawatan Ke 110 Lengkap

4/09/2018 09:26:00 PM

Berikut ini adalah Latihan Uji Kompetensi Perawat (UKOM) bagian ke 110 beserta kunci jawabannya serta pembahasannya

Asosiasi Institute Pendidikan Ners Indonesia, AIPNI, kumpulan soal ukom perawat, uji kompetensi, uji kompetensi perawat, UKNI, kisi-kisi ukom, materi ukom, soal dan pembahasan ukom, kunci jawaban ukom, UKOM, kisi-kisi ukom, kisi ukom perawat, ukom perawat 2017, ukom perawat 2018, ukom perawat 2019, materi ukom, kumpulan ukom, kumpulan ukom perawat, kumpulan soal uji kompetensi perawat, kumpulan soal uji kompetensi perawat terbaru, kumpulan soal uji kompetensi perawat lengkap, UKOM D3, UKOM Ners, UKOM Keperawatan, uji kompetensi D3, uji kompetensi Ners, contoh soal UKOM, contoh soal UKOM Keperawatan, contoh soal UKOM Perawat, contoh Soal UKOM terbaru, contoh soal UKOM pdf doc, contoh soal uji kompetensi keperawatan lengkap dengan kunci jawaban, google, google.com, UKOM, tes, soal tes, kisi-kisi soal ukom, kisi ukom, uji kom, materi ukom, materi ukom perawat, materi ners, kesehatan, keperawatan, test, PPNI, Persatuan Perawat Nasional Indonesia
Uji Kompetensi Indonesia

Uji Kompetensi D3 & Ners Indonesia

 

Dibawah ini Contoh dan Kunic Jawaban Soal Uji Kompetensi (UKOM) Keperawatan Lengkap 


1. Seorang perempuan usia 24 tahun, p1.A0 ku baik, TD = 100/90 mmhg. Mengeluh mulas pada perut bagian bawah. Bagaimana kondisi uterus yang di harapkan agar pasien  boleh pulang?

A. Uterus lembek
B. Uterus keras
C. Uterus keras di bawah umbilikus
D. Uterus keras di atas umbilikus
E.tidak ada jawaban benar.

Jawaban : D uterus keras di ats umbilikus
Pembahasan :
Pasien post partum di perbolehkan pulang. Apabila keadaan umum baik dan uterus keras diatas umbilikus.



2. Seorang bayi baru dilahirkan dengan kondisi tidak menangis, ekstremitas berwarna biru,
nadi 95x/mnt dan aktifitas lemah.
Apakah prioritas tindakan untuk menangani kasus tersebut

a. Melakukan Inisiasi Menyusui Dini (IMD)
b. Melakukan pemotongan tali pusat
c. Melakukan bonding attachment
d. Memberi rangsangan
e. Melakukan resusitasi

Jawaban b. Melakukan pemotongan tali pusat



3. Seorang An.R usia 2 tahun datang bersama ibunya ke rumah sakit dengan keluhan panas
390C, diare, tidak mau makan, muntah, dan menangis ketika BAK.
Masalah keperawatan utama pada an.R adalah

a. Hipertermi
b.nyeri akut
C.gangguan eliminasi
d. Gangguan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh



4. Seorang An.R usia 2 tahun datang bersama ibunya ke rumah sakit dengan keluhan panas
390C, diare, tidak mau makan, muntah, dan menangis ketika BAK.
Masalah keperawatan utama pada an.R adalah

a. Hipertermi
b.nyeri akut
C.gangguan eliminasi
d. Gangguan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh
e. Ketidakseimbangan volume cairan

Jawaban e. Ketidakseimbangan volume cairan



5. Seorang bayi berusia 1 bulan datang bersama ibunya untuk melakukan imunisasi DPT ke
sebuah klinik. Setelah diperiksa suhu bayi 390C.Apakah tindakan selanjutnya yang dapat
dilakukan perawat

a. Imunisasi tetap diberikan
b. Menurunkan suhu terlebih dahulu
c. Memberikan edukasi kesehatan
d. Memberikan nutrisi yang adekuat
e. Memberikan cairan yang adekua

Jawaban b. Menurunkan suhu terlebih dahulu



6. Seorang laki-laki berusia 20 tahun di rawat di ruang penyakit dalam dengan keluhan sesak nafas, hasil pengkajian di dapatkan pasie  mengatakan tidak memiliki riwayat atsma atau penyakit lain, sebelumnya tidak seperti ini, serangan terjadi tiba-tiba, pasien bisa menggunakan air conditioner dan suka naik gunung, pada pemeriksaan diaknostik diperoleh spaseme brongkus ( + ), Ig E meningkat.
Apakah data utama yang perlu di tambahkan pada kasus tersebut ?

A. Riwayat emosi
B. Riwayat keluarga
C. Riwayat aktivitas fisik
D. Riwayat terpapar dingin
E. Riwayat bepergian keluar daerah

Jawaban
C. Riwayat aktivitas fisik



7. Seorang perawat bekerja diruang penyakit dalam sedang menunggu pergantian dinas, dari dinas malam ke dinas pagi, 3 menit sebelum waktu pergantian, seorang pasien mengalami serangan jantung. Perawat langsung memberikan tindakan sesuai protap yang telah di tentukan. 1 jam kemudian pasien membaik, perawat tersebut baru saja meninggalkan ruangan.
Apakah nilai utama yang dilakukan oleh perawat tersebut ?

A. Caring
B. Empati
C. Alturisme
D. Integritas
E. Keadilan sosial

Jawaban C. Alturisme



8. Seorang dengan cidera kepala dengan kesadaran suporo koma terpasang oral airway ( gundel ) terdengar suara pernafasan ngorok ( snoring )tindakan manakah yang sebaiknya dilakukan perawat.?

A. Suction lendir
B. Fisioterapi dada
C. Meringankan kepala klien
D. Cek kepatenan gundel
E. Pasang Oksigen Venturi

Jawaban A. Suction lendir



Semoga Artikel materi-materi kumpulan soal uji kompetensi ini dapat bermanfaat bagi kita semua, dan  kami do'a kan yang belajar soal-soal Uji Kompetensi (UKOM) disini ketika menghadapi UKOM sesunggunya dapat LULUS semua, aamiin.

Jangan Lupa Download Versi Andorid agar lebih mudah dalam belajar soal UKOM ini dan Share Link Kita Ini agar dapat berguna bagi teman-teman lainnya untuk belajar Uji Kompetensi Perawat.


0 komentar